Melanjutkan course digital marketing sebelumnya yaitu Digital Marketing dan E-commerce Professional – Dasar, pada course ini akan dibahas lebih mendalam topik seputar interaksi dengan customer.
Setelah mengikuti course ini, diharapkan memahami topik seperti bagaimana mengidentifikasikan calon customer, terhubung dengan calon customer secara online dan mengubah mereka menjadi pembeli dan pelanggan setia.
Berikut topik yang akan dibahas dalam tutorial ini:
- Customer Persona untuk Target Audience
- Membuat Customer Persona – Teori
- Membuat Customer Persona – Praktek
- Strategi Brand Awareness – Teori
- Strategi Brand Awareness – Contoh Kasus
- Membangun Customer Interest pada Tahap Consideration – Teori
- Membangun Customer Interest pada Tahap Consideration – Contoh Kasus
- Strategi Tahap Conversion Pada Website
- Strategi Tahap Conversion Pada Website – Contoh Kasus
- Strategi Tahap Loyalty untuk Meningkatkan Loyalitas Pelanggan – Teori
- Strategi Tahap Loyalty untuk Meningkatkan Loyalitas Pelanggan – Contoh Kasus
- Pengenalan Search Engine Optimization (SEO)
- Struktur Search Engine Result Pages (SERP)
- Persiapan SEO
- Keyword Research Pada Digital Marketing
- Pengenalan Struktur dan Navigasi Website
- Optimisasi Konten Website
- Tips Membuat Web Link
- Optimasi Images Pada Website
- Membuat Website Yang Mobile Friendly
- Membuat Titles dan Meta Description
- Membuat Website Rich Content
- Membuat Google Knowledge Panel
- Pengenalan Google Search Console
- Keunggulan Search Engine Marketing (SEM)
- Format Iklan SEM
- Strategi Bid Google Ads
- Langkah Membuat Kampanye Google Ad
- Identifikasi Keyword dan Memahami Ad Auction
- Tips Membuat Google Ads
- Struktur Google Ads
- Pengenalan Display Advertising
- Membuat Responsive Display Ads
- Pengenalan YouTube Ads
1 thought on “Digital Marketing dan E-commerce Professional – Engage Customer”