Membuat Custom Widget

Jika widget yang kita buat sudah terlalu komplek, akan sulit untuk dibaca jika disimpan dalam file main.dart, akan lebih mudah jika kita pisahkan dalam file tersendiri. WIdget ini dapat disebut sebagai custom widget. Pada modul ini kita akan mengubah widget text yang menampilkan pertanyaan dari modul sebelumnya. Kita akan tambahkan styling sederhana agar pertanyaan bisa … Read more

Sharing is caring:

Menggunakan Stateful Widget

Masih menggunakan code dari modul sebelumnya, kita kembangkan dengan menambahkan variable questions, dan mengubah widget menjadi stateful. Code dibawah adalah sebelum diubah menjadi stateful widget. Bila RaisedButton ditekan, screen tidak akan berubah menampilkan pertanyaan selanjutnya. Agar perubahan data dapat mentriger Flutter untuk merender ulang screen, kita perlu mengubah code diatas ke stateful widget. Anda dapat … Read more

Sharing is caring:

Menggunakan Widget RaisedButton

Masih melanjutkan dari modul sebelumnya, aplikasikan akan ditambahkan widget RaisedButton. RaisedButton adalah tombol yang dapat ditap oleh pengguna, dan dapat kita tautkan dengan fungsi tertentu. Fungsi btnAnswer() adalah fungsi yang dipanggil saat RaisedButton ditekan. Untuk saat ini hanya menampilkan text ke console (lihat gambar diatas pada console tampil: I/flutter ( 4437): button answer ditap..) Fungsi … Read more

Sharing is caring:

Menggunakan Scaffold Widget

JIka diperhatikan, design aplikasi mobile umumnya akan memiliki area app bar dengan judul pada bagian atas, serta ada bagian body untuk content. Package material.dart menyediakan widget helper untuk kebutuhan tersebut, yaitu scaffold. Scaffold akan menyediakan basic struktur dan styling untuk aplikasi kita. Widget Scaffold memiliki property appBar: yang digunakan untuk menampilkan title dari aplikasi. Serta … Read more

Sharing is caring: