Digital Marketing dan E-Commerce Professional – Dasar

Permintaan akan digital marketing dan e-commerce specialist berkembang sangat cepat. Dalam 10 tahun ini, pertumbuhan market e-commerce mencapai 600%.

Seiring dengan pertumbuhan ini, makin banyak orang yang masuk ke e-commerce dan digital marketing, dimana merupakan salah satu pekerjaan dengan bayaran yang cukup tinggi.

Tutorial ini akan memberikan pengetahuan dasar dalam e-commerce dan digital marketing. Dan siapa saja dapat mengikuti tutorial ini, karena tidak diperlukan skillset tertentu.

Secara garis besar, tutorial akan membahas

  • Bagaimana menarik perhatian custormer melalui search engines dan online ads.
  • Customer engagement melalui social media.
  • Membuat email campaigns.
  • Mengukur dan menganalisa hasil kampanye marketing.
  • Managing customer relationships.
  • Mengoptimize e-commerce store.

Berikut topik yang akan dibahas dalam tutorial ini:

Sharing is caring:

2 thoughts on “Digital Marketing dan E-Commerce Professional – Dasar”

Leave a Comment